Minggu, 31 Maret 2013

OOGOE DIAMOND - JKT48

OOGOE DIAMOND - JKT48 




Oogoe Diamond adalah salah satu lagu yang dibawakan oleh JKT48, lagu ini bercerita tentang perasaan kita pada seseorang yang selama ini kita bingung dan sembunyikan, dari arti judulnya saja 'teriakan berlian' jadi dia berteriak sambil berlari-lari mengerjar bis yang didalamnya ada seseorang yang dia sayangi yang sudah menyatakan perasaannya, namun saat itu dia tidak menjawab. dan saatnya perasaannya sudah terbuka dan jujur akhirnya dia berteriak mengerjar seseorang tersebut sambil menyatakan perasaannya, itu lah 'teriakan berlian' atau Oogoe Diamond ;))
sekarang aku kasih liriknya yaa cekidooot >>>

LIRIK OOGOE DIAMOND - JKT48 


Ku mengejar bis yang mulai berjalan
ku ingin ungkapkan kepada dirimu
kabut dalam hatiku telah menghilang
dan hal yang penting bagikupun terlihat
walaupun jawaban itu sebenarnya begitu mudah
tetapi entah mengapa diriku melewatkannya
untukku menjadi diri sendiri
ku harus jujur, pada perasaanku
Ku suka, dirimu ku suka
ku berlari sekuat tenaga
ku suka, selalu ku suka
ku teriak sebisa suaraku
ku suka, dirimu ku suka
walau susah untukku bernapas
tak akan ku sembunyikan
oogoe daiyamondo
Saatku sadari sesuatu menghilang
hati ini pun resah tidak tertahankan
sekarang juga yang bisa ku lakukan
merubah perasaan ke dalam kata kata
mengapa sejak tadi aku hanya menatap langit
mataku berkaca kaca, berlinang tak bisa berhenti
ditempat kita tinggal, didunia ini
di penuhi cinta pada seseorang
Ku yakin, ohh ku yakin
kan bisa lepas dirimu lagi
Ku yakin, ohh ku yakin
akhirnya kita bisa bertemu
Ku yakin, ohh ku yakin
ku akan bahagiakan dirimu
ku ingin kau mendengarkan
oogoe daiyamondo
Jika jika kamu ragu, takkan bisa memulai apapun
ungkapkan perasaanmu, jujurlah dari sekarang juga
jika kau bersuara…
cahaya kan bersinar
Ku suka, dirimu ku suka
ku berlari sekuat tenaga
ku suka, selalu ku suka
ku teriak sebisa suaraku
ku suka, dirimu ku suka
sampaikan rasa sayangku ini
ku suka, selalu ku suka
ku teriakkan ditengah angin
ku suka, dirimu ku suka
walau susah untuk ku bernapas
tak akan ku sembunyikan
oogoe daiyamondo
Katakan mari dengani berani
jika kau diam kan tetap sama
janganlah kau merasa malu
“Suka” itu kata paling hebat!
“Suka” itu kata paling hebat!
“Suka” itu kata paling hebat!
ungkapkan perasaanmu, jujurlah dari sekarang juga

Kamis, 28 Maret 2013

CAPEK



capek.
kata itu kayaknya udah ga asing lagi buat kita. biasanya semacam keluhan atau rasa, atau apapun.
capek. kalo bahasa kerennya tired. kalo lo lagi ngerasaain capek gitu apa yang lo lakuin?
menurut pikiran gue sih ada beberapa macam ;

kalo lo anak alay pasti bakal ganti nama facebook " AkuYangCelaluLelahMenantimu"
kalo lo anak gaul pasang pm " capek "
kalo lo narsis langsung foto, terus diedit yang tadinya kayak kuah kari ampe kayak bidadari
kalo lo sosialita update ke twitter " tired "
kalo lo yang stress pasti bakal bunuh diri
kalo lo yang gila pasti bakal diem disuatu tempat sambil tiarap kayak orang mau perang
kalo lo yang taken langsung sms pacarnya, bikin kode pengen di peluk
kalo lo yang ldr langsung sms pacarnya, tautau pulsa abis eh langsung panik jungjir balik
kalo lo yang MBLO ya update kesemua sosmed, nunggu ada yang ngerespon, pantengin terus ampe mampus

etapietapi gue lagi sesek napas bro nih :( curhat nichhhhhh
lagi banyak pikiran, numpukkpukpukkkk
kalo gue capek rasanya gue mau ngelakuin semua yang gue sebutin tadi :(
tapi karna gue tipe yang 'ga mau liatin apa yang sedang terjadi sama gue' ama orang lain, jadi mangkin stress aja deh gue.
kadang mendem perasaan itu gaenak. kalo kelamaan bisa over capacity, terus meledak deh :(((
emang salah satu sifat gue, gue ga terlalu suka publish perasaan gue yg menurut gue privasy sekalipun itu temen terdekat gue.
yakalo gue keliatan seneng aja atau seperti biasanya ya belom tentu kyk gitu.
biasanya sih ya kalo gue lagi stresss gue makal menghilang buat sementara. buat galau2 gitu :'( wkwkwkwkwk
miris bgt yaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaakkkkkkk

hahaha seneng kan lo! serah lo deh :"((((((((((((((((((((

Tenshi No Shippo - JKT48


TENSHI NO SHIPPO (EKOR MALAIKAT) BY JKT48
 
 
 
 
Tenshi no shippo (ekor malaikat) merupakan unit song dari setlist Pajama Drive. di Team J dibawakan oleh Nabilah, Rena, dan Dhike dengan kostum yang lucu ditambah ekor dibelakang hehe.
lagu ini bercerita tentang seseorang yang menyukai seseorang secara diam-diam, semakin dia menyanyangi nya semakin pula ia merahasiakannya. seeorang itu sulit untuk didapatkan sehingga dia hanya menyimpan perasaannya dan dia yakin bahwa orang tersebut akan sadar bahwa ada seseorang yang mencintainya tulus hingga ia menemukannya :)

okee aku kasih liriknya juga yaa cekidoot>>

Lirik Tenshi No Shippo - JKT48

Kuingin hembuskan gelisah di dada dengan nafasku
Balon yang bulat kulepaskan dari tanganku
Semakin tinggi rahasia
Terbang di langit biru
Ditiup angin entah kemana

Cinta bagaikan ekor malaikat yang nakal
Kabur dengan lembut tak tahu kemana
Matahari yang kudambakan terlalu silau
Karnanya aku berpura-pura tidak suka
Dan ku pun menjadi bersikap dingin
Aku memandang dari kejauhan
Cinta tak berbalas
Hanya milikku

Jika kau sadar akan pandanganku pada dirimu
Jantungku pun berdegup kencang dan akan meledak
Mengapa perasaanku jadi berat begini?
Ku ingin bertanya pada awan putih

Cinta bagaikan ekor malaikat yang plin-plan
Gerak kesana sini susah kutangkap
Tak akan bisa atasi pada pengalaman pertama
Suatu hari arah angin akan berubah
Hingga kebetulan kau lihat kesini
Ku ‘kan menunggu di tempat ini
Hingga keajaiban munculnya pelangi

Cinta bagaikan ekor malaikat yang nakal
Kabur dengan lembut tak tahu kemana
Matahari yang kudambakan terlalu silau
Karnanya aku berpura-pura tidak suka
Dan ku pun menjadi bersikap dingin
Aku memandang dari kejauhan
Cinta tak berbalas
Hanya milikku